Akhir bulan dipenuhi sesak jadwal pekerjaan yang datang dan datang lagi. Ah, mengapa selalu seperti dikejar waktu? hingga meluangkan waktu untuk berhenti sejenak dan menikmati hembusan nafas sepertinya makin sulit dilakukan. "Urip kang eling" semakin jauh saja saat hidupku diracuni rutinitas. Hingga rasanya kesempatan seperti saat ini makin jarang bisa kulakukan. Nongkrong sambil hotspotan dengan santai saat malam mulai naik diiringi musik apik yang diputar di cafe Sofia de spot plus milk shake vanilla (no more coffee sementara...)ehehe.
Hidupku pun beralih menjadi bukan sepenuhnya milikku lagi, dalam artian..nggak bisa off kapan-kapan, nggak bisa moody lagi ehehe... Dan perubahan menghampiriku.
Pindah kos, mencari tempat yang lebih tepat unttuk lebih produktif lagi..tapi ternyata ribet yak..hufff sudah pengen punya rumah.
Uhmm..menarik nafas panjang, dan pada detik ini aku ingin mensyukuri hidup..mengalir bersamanya, dengan menentukan pilihan yang ditawarkan hidup.
Hidupku pun beralih menjadi bukan sepenuhnya milikku lagi, dalam artian..nggak bisa off kapan-kapan, nggak bisa moody lagi ehehe... Dan perubahan menghampiriku.
Pindah kos, mencari tempat yang lebih tepat unttuk lebih produktif lagi..tapi ternyata ribet yak..hufff sudah pengen punya rumah.
Uhmm..menarik nafas panjang, dan pada detik ini aku ingin mensyukuri hidup..mengalir bersamanya, dengan menentukan pilihan yang ditawarkan hidup.
1 Komentar
yang abadi di dunia ini adalah perubahan dan Gusti..
BalasHapustul gak..??